Deskripsi :
Steamer wajah maupun rambut merupakan alat kecantikan yang cukup populer dikalangan masyarakat dikarenakan penggunaanya yang cukup mudah, harga ekonomis, dan mempunyai efek yang cukup mujarab.
Kini hadi mini hair dan facial steamer dimana dalam satu alat, anda dapat menikmati dua manfaat (2 in 1) disertai design yang cukup elegant dan ukuran yang relatif kecil sehingga sangat direkomendasikan untuk penggunaan personal dirumah maupun freelance beauticians.
Keungulan:
1. Ozone dan ion yang terdapat di dalam steamer dapat digunakan untuk memperkuat rambut, membuat treatment rambut lebih efektif, membersihkan kulit kepala serta rambut, dan menghilangkan ketombe.
2. Uap panas (vapozone), membantu untuk membuka pori-pori wajah, membersihkan permukaan kulit wajah dari kotoran, dan memperlancar peredaran darah pada wajah sehingga proses facial lebih lancar.
3. Ozone dapat memebersikan wajah dan membuat kulit lebih sehat.
4. Negative ion yang terdapat dalam steamer akan mempercepat regenerasi collagen dan melembabkan wajah sehingga wajah dapat terlihat halus dan lebih cerah.
5. Aman untuk digunakan karena pendektesi kadar air minimum sehingga mesin akan mati secara otomatis ketika level air di bawah minimum reqirement.
Spesifikasi:
Berat: 2.5 kg
Size: 32x17x35 cm
Warna: putih, biru
Isi: 1 pc alat steamer, 1 pc helm untuk steamer rambut, 1 pc corong vapozone












